Jadi Destinasi Wisata Muslim, Hotel-Hotel Halal di Seoul Menjamur

JAKARTA – Seoul, ibu kota Korea Selatan belakangan giat mempromosikan wisata Muslim karena sudah banyak fasilitas penunjangnya, termasuk hotel halal. Kamu tak akan kesulitan mencari hotel-hotel ramah Muslim selama berlibur ke sana. Seoul semakin berkembang menjadi tujuan wisata Muslim yang ramah. Meskipun…







